Saturday, November 24, 2012

Arti Penting Organisasi dalam Bermasyarakat


     Organisasi adalah suatu pola hubungan-hubungan yang melalui mana orang-orang di bawah pengarahan atasan mengejar tujuan bersama


Ciri-ciri organisasi yaitu :
o  1.  Adanya komponen ( atasan dan bawahan)
o  2. Adanya kerja sama (cooperative yang berstruktur dari sekelompok orang)
o  3.  Adanya tujuan
o  4. Adanya sasaran
o  5.  Adanya keterikatan format dan tata tertib yang harus ditaati

  TUJUAN ORGANISASI
o          Tanpa adanya organisasi kita akan menjadi kesulitan untuk melaksanakan suatu kerja sama, karena setiap orang tidak akan mengetahui bagaimana cara bekerja sama dalam sebuah organisasi tersebut.

   PERANAN PENTING ORGANISASI DALAM MASYARAKAT
         Organisasi dalam masyarakat mempunyai peranan penting dalam menyalurkan aspirasi dan kepentingan anggota masyarakat yang diwadahi oleh organisasi masyarakat tersebut. Di samping itu dengan adanya organisasi akan memudahkan masyarakat untuk menyalurkan suara daripada dilakukan sendiri-sendiri.

  CONTOH ORGANISASI MASYARAKAT DI INDONESIA
   1. Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia (IPKI) Sejarah awal mula organisasiini ketika dideklarasikanberdirinyapada 28 Oktober l959 di Jakarta. 
   2. Pemuda Pancasila 

        Dari pembahasan yang telah disampaikan, maka dapat disimpulkan bahwa organisasi memiliki arti penting dalam masyarakat karena organisasi dapat membantu dan mengajak masyarakat untuk lebih aktif dalam lingkungan & kehidupannya,organisasi bisa sebagai pendukung proses sosialisasi yang berjalan di sebuah lingkungan bermasyrakat


No comments:

Post a Comment